Rabu, 11 Januari 2012

INI CERITAKU MANA CERITAMU


Ini cerita tentang aku dan mereka

Berawal dari sebuah perkenalan dalam satu lingkup kecil,
Disinilah mereka ada...
bukan awal yang mudah untuk menyesuaikan dengan mereka, tapi bukan awal yang sulit untuk mengenal mereka
hanya butuh waktu untuk saling beradaptasi..
untuk mengenal mereka

tentang mereka
mereka adalah orang-orang yang super,
tau bagaimana membuat sebuah rasa bahagia sungguh menyenangkan
tau bagaimana membuat rasa sedih begitu mengharukan
tau bagaimana rasa peduli itu apa?
tau bagaimana membuat asa menjadi nyata
tau bagaimana mengingatkan meski terkadang menyakitkan
tau bagaimana seharusnya kita
tau bagaimana seharusnya kita ada..

Dan....
mereka itu menyenangkan
mereka itu membuat sebuah kenyamanan
meraka itu membuat bisa tersenyum simpul bahkan tertawa lebar tanpa beban
mereka itu lucu seperti badut
mereka itu motivasi tiada tanding
mereka itu selalu kompak
mereka itu bego
mereka itu o'on
meraka itu menyedihkan
mereka itu menyebalkan
dan karena mereka itu kalian, mengapa ini begitu menyenangkan
Selalu ada cerita yang diluar skenario sutradara

Siapa sih mereka, kenapa harus ada cerita tentang mereka?
Dan mereka adalah SAHABAT
Sahabat bukan teman
teman adalah sahabat
Dan karena mereka adalah sahabat tiada banding

LOVE YOU DHEEMPATTA TELKOM 2009
Selalu dihati selalu dinanti

Aku tulis ini untuk mengusir rasa sedih karena hari ini tidak bisa ikut bersenang-senang dengan kalian
Kutunggu potret cerita dihari esok

teriakkan jargon
NAYAMULLLLLLLLLLL
:DD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Rabu, 11 Januari 2012

INI CERITAKU MANA CERITAMU


Ini cerita tentang aku dan mereka

Berawal dari sebuah perkenalan dalam satu lingkup kecil,
Disinilah mereka ada...
bukan awal yang mudah untuk menyesuaikan dengan mereka, tapi bukan awal yang sulit untuk mengenal mereka
hanya butuh waktu untuk saling beradaptasi..
untuk mengenal mereka

tentang mereka
mereka adalah orang-orang yang super,
tau bagaimana membuat sebuah rasa bahagia sungguh menyenangkan
tau bagaimana membuat rasa sedih begitu mengharukan
tau bagaimana rasa peduli itu apa?
tau bagaimana membuat asa menjadi nyata
tau bagaimana mengingatkan meski terkadang menyakitkan
tau bagaimana seharusnya kita
tau bagaimana seharusnya kita ada..

Dan....
mereka itu menyenangkan
mereka itu membuat sebuah kenyamanan
meraka itu membuat bisa tersenyum simpul bahkan tertawa lebar tanpa beban
mereka itu lucu seperti badut
mereka itu motivasi tiada tanding
mereka itu selalu kompak
mereka itu bego
mereka itu o'on
meraka itu menyedihkan
mereka itu menyebalkan
dan karena mereka itu kalian, mengapa ini begitu menyenangkan
Selalu ada cerita yang diluar skenario sutradara

Siapa sih mereka, kenapa harus ada cerita tentang mereka?
Dan mereka adalah SAHABAT
Sahabat bukan teman
teman adalah sahabat
Dan karena mereka adalah sahabat tiada banding

LOVE YOU DHEEMPATTA TELKOM 2009
Selalu dihati selalu dinanti

Aku tulis ini untuk mengusir rasa sedih karena hari ini tidak bisa ikut bersenang-senang dengan kalian
Kutunggu potret cerita dihari esok

teriakkan jargon
NAYAMULLLLLLLLLLL
:DD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar